Hati Hati Google Adsense Barang Pecah Belah

Baru-baru ini “demam” adsense begitu tinggi. Ilustrasi saja : Di sebuah kampus ternama di suatu negara ada seorang dosen Hembusan kata-kata persuasif dari dosen bahkan ketua kampus sendiri begitu meyakinkan. Sampai-sampai tugas kuliah pun diwajibkan membuka account Google Adsense dan “ngasih backlink” kepada sang dosen dengan menginstruksikan mahasiswa didikannya membuat link ke web sang dosen. Dosen yang cerdas… bisa memanfaatkan moment…

Bisa dikatakan, sang dosen sukses membuat “demam adsense” di lingkungan kampus… Tapi kenyataan di lapangan ternyata sangatlah buruk… banyak sekali diantara mereka (mahasiswa) yang melakukan kecurangan. Dari cerita temen saya sendiri yang “jadi korban” tugas kuliah itu, kebanyakan dari temen-teman (termasuk dia sendiri) membuat sendiri “click fraud” dengan kata lain “nge-klik iklan sendiri” atau “nyuruh orang lain nge-klik”. Bahkan ada beberapa yang sudah berstatus “Banned User“. Salah satu bukti kalau generasi muda Indonesia banyak yang bertipe “curang” dan tidak professional.

Mungkin sebagian orang bilang…”Khan cuma dibann, tinggal buat account baru selesai..”… Benarkah begitu..? Ternyata tidak tuh… kepikiran nggak kenapa sampai sekarang pembayaran kita masih memakai cek..? Harus nunggu 1 bulan pengiriman cek dan 1 bulan pencairan cek..?
Ketika negara lain sudah memakai Paypal, Money Transfer atau Western Union untuk pembayaran, eh kita masih pake cek tradisional…? ituh dulu sekarang negara kita sudah memakai system pembayaran lewat Western Union (WU).

Beruntung kita masih berada di “zona aman” dengan rata2 “medium click fraud“. Di China, Brasil dan Rusia sudah memasuki “high click fraud“. Ini untuk statistik bulan April tahun lalu.


Bagaimana dengan Indonesia di bulan ini akhir2 ini..? Saya tidak tahu… tapi buat yang sudah daftar sebagai Adsense Publisher… janganlah kalian meremehkan masalah ini… Google selalu mengawasi statistik iklannya sebagai bentuk profesionalisme terhadap client mereka yang beriklan ke Google, Google juga akan bersikap professional dengan membayar kalian - sebagai publisher - tepat waktu, Googlepun akan bersikap “terbuka” jika ada yang “tidak beres” dengan account Google Adsense kalian… misalnya ada orang yang iseng klik banyak2 iklan di web kita.

Lalu apakah kita membalas Google dengan kecurangan..? Mempermainkan Google untuk keuntungan sendiri..? Ingat…, ketika kalian melakukan kecurangan tu kalian membawa nama “Indonesia”, membawa nama “Indonesian Adsense Publisher“. Jadi ketika kecurangan dilakukan, maka akan berdampak kepada publisher yang lain dengan istilah lain, jika kecurangan dilakukan oleh sekelompok orang maka yang akan menanggungnya adalah seluruh publisher di suatu wilayah/negara.

So… mari kita bekerja “bersih”.. gak masalah pasang iklan sebanyak-banyaknya di web tapi yang penting jangan klik sendiri ato nyuruh orang ngeklik. so what gitu loh?..

BUKU PANDUAN LENGKAP CARA CEPAT HAMIL, Untuk Pemesanan Klik Banner di Bawah Ini!!

Cara Cepat Hamil

Buku Panduan Lengkap Cara Cepat Hamil ini resmi diterbitkan oleh penerbitan online Digi Pustaka dan hingga saat ini sudah naik cetak sebanyak 5 kali Bonus KONSULTASI GRATIS.

13 comments:

  1. Benul pih ati2 aja, brg pecah belah hrs diRondain

    ReplyDelete
  2. Tapi Om Istri anak juga lebih penting ah, jgn terlalu diharapkan ntar malah kacau semuanya he...

    ReplyDelete
  3. Tapi om para istri dan anak juga Lebih berharga loh hrs terus dijagain jg, jd jgn terlalu diharapkan ntar malah kacau semuanya he..

    ReplyDelete
  4. weeehhh aku belum pasang nih adesense kalu udah bole juga nih hehehe

    ReplyDelete
  5. yup.... mari bermain bersih.. dimulai dri diri sndiri...

    ReplyDelete
  6. Adsense gw dah dibanned minggu kemaren T_T

    ReplyDelete
  7. waduh jadi takut pih nih makasih ya info na ... nuhun pisan nya

    ReplyDelete
  8. Sangat diharapkan Adsenser Indonesia agar tidak mengklik iklannya sendiri..............semoga kita dah bisa pake Paypal

    ReplyDelete
  9. wah,

    artikel anda bagus sekali,dan sesuai dengan apa yang saya butuhkan saat ini, saya sangat terkesan dan setuju dengan postingan di atas.


    saya akan kembali lagi lain kali untuk membaca postingan anda yang lain.

    terima kasih dan tetap semangat.



    dari sobat Bloggermu,
    Luthfi Fuadi Majid

    ReplyDelete
  10. iya pih.. sabar ya.. lagian yang lokalan masih ada.. gue dah di banned 2 kali.. hihihi yang ketiga nya malah gue campakkan tuh (bales dendam) gak gue urus..

    ReplyDelete

Silakan Berkomentar, Spam terpaksa saya hapus